Scroll untuk baca artikel
Kata Kata Mutiara

Kata-kata mutiara pendidikan yang bikin heboh

×

Kata-kata mutiara pendidikan yang bikin heboh

Share this article
Kata-kata mutiara pendidikan yang bikin heboh

Pendidikan merupakan tolak ukur dalam melihat dan memastikan siapa sebenarnya diri kita. Karena pada dasarnya setiap orang yang berpendidikan pasti orang berilmu. Namun bukan berarti pendidikan adalah segalanya.Tidaklah demikian, karena didunia ini ada begitu banyak tolak ukur yang bisa digunakan dalam menilai dan melihat kualitas dan dedikasi setiap orang.Seperti sebelumnya, mungkin ini hanya sebatas catatan kecil tentang pendidikan, meski anda menganggap ini adalah kata-kata mutiara tentang pendidikan.

Oleh karena itu, jangan berlama-lama lagi, mari kita lihat kata pendidikan telah menciptakan populasi yang luas, yang dapat membaca tapi tidak bisa membedakan apa yang pantas dibaca.Bagi orang yang tidak berpendidikan, huruf A hanyalah sebuah tiga garis.Negara-negara akhir-akhir ini meminjam jutaan uang untuk perang; tidak ada negara yang pernah meminjam uang banyak untuk pendidikan. Mungkin, tidak ada negara yang cukup kaya untuk meminjamkan perang ataupun paradaban. Kita harus memilih; tidak bisa kita memilih kedua-duanya.

Kata-kata mutiara pendidikan yang bikin heboh

Kata-kata mutiara pendidikan

Berikanlah aku sepuluh orang pemuda, maka aku akan mengguncang dunia! – Soekarno

Tujuan pendidikan itu untuk menyiapkan anak agar bisa mendidik dirinya sendiri dalam hidupnya

Manusia membuka pintu sekolah untuk menutup pintu penjara

Belajarlah dari masa lalu jika kita ingin tau bagaimana masa depan

Saya telah belajar segala sesuatu dari banyak kesalahan. Satu-satunya adalah BERHENTI membuat kesalahan-kesalahan itu agar tidak terjadi kesalahan berulang-ulang

Dengan mencari dan berpendapat maka kita akan mendapatkan hal-hal yang baru dari yang lainnya

Ada sebuah mata uang yang selalu berlaku disetiap masa yaitu ilmu dan keterampilan

Belajar dengan memberikan pemahaman baru, sehingga bisa bisa menghadapi tantangan baru yang ada di depan mata

Belajar dari hal kecil dan rutin setiap hari. Akan berarti di masa yang akan datang

Tujuan pendidikan sebenarnya bukan dengan pengetahuannya pengetahuan saja melaikan dengan tingkah laku dan perbuatannya

Pedang akan berkarat apabila tidak diasah, manusia yang tidak pernah belajar akan tertinggal

Ilmu adalah modal berharga untuk masa depan

Mengoreksi diri sendiri adalah modal dari suatu tindakan

Hasil proses mendidik adalah kapasitas untuk pendidikan lebih lanjut

Tidak akan pernah pekerjaan mengganggu pendidikanku.